Sudahkan kamu membaca informasi mengenai topik yang sedang tren saat ini?, kami ingin membagikan artikel ini yang membahas Konser di Jakarta, Green Day Angkat Bendera Indonesia. Artikel yang kami sadur dari sumber berikut:
KBRN, Jakarta: Grup band pop-punk fenomenal asal Amerika Serikat, Green Day berhasil meriahkan konsernya di Jakarta, Sabtu malam (15/2/2025). Green Day terlihat mengangkat bendera Indonesia sambil melatunkan lagu ‘Are We The Waiting’.Â
Sejak berkunjung pertama kalinya ke Indonesia, 29 tahun yang lalu, kehadiran Green Day selalu dinantikan para penggemarnya. Kembalinya Green Day ke Indonesia merupakan bentuk usaha dari pihak promotor Ravel Entertainment dalam merayakan 10 tahun Hammersonic.
Menurut pantuan rri.co.id dari akun Instagram @xtrememerch, band yang digawangi tiga personel ini berhasil membawakan 24 lagu. Momentum menarik pun sempat diabadikan oleh kamera penonton, yaitu Green Day mengangkat bendera Indonesia dalam openingnya.Â
Dengan riang gembira, Green Day mengajak para penonton bernyanyi bersama dalam lagu ‘The American Dreams is Killing Me’. Selain mengangkat bendera, seorang drummer Rebelionrose, Gilang Sandi diajak bermain drum untuk menggantikan Drummer Green Day, Tre’ Cool.Â
Momentum yang tidak biasa pun terlihat saat Tre’ Cool mengusap keringat Gilang Sandi yang diberikan kesempatan bermain musik. Riuh ramai tepuk tangan penonton terdengar meriah saat momentum indah itu terjadi begitu saja.Â
Selain Gilang Sandi, seorang penonton wanita paruh baya ikut merasakan momentum indah, sang idola menyuruhnya ke atas panggung. Wanita itu kemudian menyanyikan lagu ‘You Know Enemy’ bersama sang idolanya, Green Day.Â
Green Day menutup konsernya dengan lagu andalan mereka yang bertajuk Good Riddance (Time of Your Life). Dalam momentum ini, vokalis Green Day Billie Joe, sempat bersendawa.Â
Sebagai penutup, kami harap artikel ini memberikan wawasan yang bermanfaat dan memperkaya pemahaman Anda tentang Konser di Jakarta, Green Day Angkat Bendera Indonesia.
Jangan ragu untuk mengunjungi Sumber Berita untuk informasi lebih lanjut dan pembaruan terkini
Kami juga mendorong Anda untuk berbagi pendapat atau pertanyaan melalui komentar di bawah, atau membaca artikel terkait lainnya yang telah kami sajikan.